Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari 2016

karantina alquran

Hari jumat sore, aku bersama ayah berangkat ke sekolah. Aku berangkat ke sekolah utk mengikuti karantina alquran. Aku kesana membawa balmut, bantal kecil, peralatan mandi, pakaian utk 3 hari, tempat minum, tempat makan dan lain lain. Aku kesana jam setengah empat nyampe sana jam empat. Di sana lagi pada sholat ashar, aku sengaja datang setengah empat karena solat asar di rumah. Lalu aku langsung ke masjid untk pembukaan, setelah selesai dzikir, dibacakan urutan acaranya. setelah itu di bagikan kelompok aku kelompok bu Endang. Aku harus hafalan. Namanya juga karantina alquran, semuanya padat dgn kegiatan alquran. Jam 6 aku harus sholat maghrib lalu  setelah itu hafalan lagi, karna sdh gelap jadi semuanya pada berlarian. Aku dan Lathifa minta bu Endang agar hafalannya di kelas, katanya boleh tapi teman teman kelompokku tdk mau, jadi harus hafalan di masjid, katanya menghafal minimal 2 ayat, tapi kata bu Endang boleh satu satu, katanya 5 menit pertama 1 ayat, 5 menit keduanya nambah lagi

4 kata ajaib

PERMISI: kita harus mengucapkan  PERMISI  ketika lewat di depan orang tua, juga jika akan                               bertanya ketika berada di tempat umum dan tempat yang lain. Kata PERMISI itu                      melambangkan kehormatan, harga diri dan kesopanan, contohnya jika kita bertanya                      kepada  orang lain dengan menggunakan kata PERMISI kita sudah sopan kepada 

Fun cooking

Di waktu pagi yang cerah, aku berangkat ke sekolah. Di sekolah akan ada acara fun cooking, fun  cooking adalah hari memasak. Di hari itu siswa harus membawa peralatan yang Di Minta. Di kelas 3 harus membawa: 1. Peralatan makan 2. Pisau ( bagi yang muslimah) 3. Mie telor 4. Kecap saset Karena peralatan makannya masih Di taruh Di kursi, aku lupa memasukkan, jadi ketinggalan. Setelah di sekolah teman - teman membicarakan tentang peralatan makan, aku jadi ingat kalau aku belum memasukkan peralatan makan. Untunglah jika tidak membawa gelas di kasih gelas plastik, tapi masalah mangkok harus minjam punya teman.

Berani karena benar takut karwna salah

Di suatu kerajaan yang bernama kerajaan majwah. Hiduplah seorang gadis yang cantik, ia tinggal bersama adik dan ibu ayahnya, dia hidup sangat sederhana, selain cantik dia juga berilmu pengetahuan, memiliki ahlak terpuji,  dan dia sangat bijaksana dan adil. Suatu hari ayah dan ibunya pergi ke luar kota untuk bekerja di sana selama sebulan. Ia dan adik tidak sendirian di rumah ia masih ada hewan peliharaan yang sangat ia sayangi. Siapakah nama gadis itu?  Dia bernama Aifanda Hilserina Isliah.  Dia sangat cantik, tapi dia tidak berdandan, sikapnya sangat lembut,  orang orang sampai menyebutnya bidadari yang terpuji. Dan adiknya bernama Halina Isahnda. Suatu hari dia dan adiknya sedang sholat di masjid, setelah sholat ia menemukan secarik kertas yang di berikan ustad. Surat itu berisi seperti ini " kepada siapapun yang beruntung,  kalian adalah yang menemukan sebuah perhiasan yang ada di rumahmu, adakah menerimanya? ". Liah bingung, ia ingin membalas surat itu, tapi ia tak tau

Pohon pisang

Lathif adalah orang yang cantik, dia terkenal paling rajin di desa,  juga suka hidup sederhana, beda dengan Stena dia adalah orang yang hidupnya foya foya, sangat malas,. Suatu hari Lathif pergi ke depan, dia dan kak Ma'wa akan menanam pohon pisang,  mereka menanamnya dengan baik. Mereka juga menanam belakang rumah dengan sayur dan buah, halaman belakang rumah mereka lumayan luas. Terdengar suara langkah kaki,  ternyata itu Stena. " hah, nanemin taman belakang rumah, mendingan bikin kolam renang, kalo mau apa apa tinggal beli pake repot repot segala " ledek Stena, Lathif hanya tersenyum sementara kak Ma'wa cuekkan saja. " kami hanya ingin kebutuhan tercukupi untuk masa yang lebih sempit,  kita juga dapat belajar melihat pertumbuhan tanaman, lalu menghijaukan bumi kita,  serta melestarikan bahan pangan insonesia " jelas Lathif, tapi Stena tidak peduli dia langsung pergi meninggalkan Lathif. " mendingan orang kayak gitu di cuekkin aja, dia kalo di kasih o

Aku bangga jadi anak Indonesia

" Kamu  kenapa Izha? " kata kak Laylas. " Ini kak teman teman Izha semua punya barang yang canggih, Izha juga pengen punya barang yang canggih canggih. " jelas Izha sambil mengambil bantalnya dengan kesal. " buatan negara mana? "Kak Laylas bertanya sambil tersenyum, Kak Laylas memang begitu. " ya buatan luar negeri lah " jawab Izha bosan. Kak  Laylas keluar  mengambil kayu   yang ada ukirannya. " Bagus banget ukiran kayu nya, kakak mau ngasih ukiran kayu nya ke aku, tapi ini kan buatan indonesia, aku maunya yang buatan luar negeri  " jawab Izha dengan kesal. " Katanya bagus kok malah tambah kesel? Inikan cendera mata negara kita, masih  banyak lho cendera matanya ada kain ulos dari Suamatra Utara, wayang  kulit Dari Jawa Tengah, kerajinan rotan dari Kalimantan,  Perhiasan mutiara dari Nusa Tenggara dan  banyak lagi " jelas  Kaka Laylas sambil menaruh ukiran kayu itu di meja. " Banyak banget ya kak, terus ukiran kayu i

Aku bangga jadi anak Indonesia

" Kamu  kenapa Izha? " kata kak Laylas. " Ini kak teman teman Izha semua punya barang yang canggih, Izha juga pengen punya barang yang canggih canggih. " jelas Izha sambil mengambil bantalnya dengan kesal. " buatan negara mana? "Kak Laylas bertanya sambil tersenyum, Kak Laylas memang begitu. " ya buatan luar negeri lah " jawab Izha bosan. Kak  Laylas keluar  mengambil kayu   yang ada ukirannya. " Bagus banget ukiran kayu nya, kakak mau ngasih ukiran kayu nya ke aku, tapi ini kan buatan indonesia, aku maunya yang buatan luar negeri  " jawab Izha dengan kesal. " Katanya bagus kok malah tambah kesel? Inikan cendera mata negara kita, masih  banyak lho cendera matanya ada kain ulos dari Suamatra Utara, wayang  kulit Dari Jawa Tengah, kerajinan rotan dari Kalimantan,  Perhiasan mutiara dari Nusa Tenggara dan  banyak lagi " jelas  Kaka Laylas sambil menaruh ukiran kayu itu di meja. " Banyak banget ya kak, terus ukiran kayu i

puisi ( by : Adlea D.N )

                                                                           buku Bila ku buka Otak menyala Bila ku lewati Ilmu menyambar seperti kilat Saat ku nyalakan lampu Ku baca maknamu Tak akan ada gunanya jika hanya tergeletak Dan tak di buka maknanya Tapi jika kita buka dia akan membuka semua maknanya Dengan begitu otak akan menyala Kau sangat berjasa                                                                                                                                    televisi Ku nyalakan Ku perhatikan Ku lihat acara dengan santai Ku lihat kartun lucu Ku lihat berita Saat ku bosan Ku nyalakan dirimu Ku menekan tombol Dan kau menyala Kau memperlihatkan film Di layarmu Taukah siapa dia ? Dia televisi                                                                               buah Bermacam macam jenisnya Banyak vitaminnya Rasanya sangat enak Baik untuk tubuh Khasiatnya sangat tinggi Ada yang mani

kenapa harus puasa ( culoboyo )

siang itu. " aduh perutku sudah kukuruyuk " kata Culo. " sabar Lo, ayamnya kan belum boleh keluar" kata Boyo. " aduh laper banget, aku mau makan jajan dulu, nggak ada yang ngeliat " kata Culo sambil memegang kue .  "nggak boleh Culo, kata drs. Paidi SHM imam tarawih allah itu tau semua yang di perbuat hambanya " jelas Boyo. " tapi kenapa ya Yo di suruh puasa, ini kan jajan punyaku kok nggak boleh dimakan " tanya Culo. " iya ya kenapa ya? ini kan jajan punya kita kok nggak boleh  dimakan " tanya Boyo.  " assalammu'alaykum " kata pak Paidi,  pak Paidi tiba tiba datang sambil membawa kursi." walaykumsalam " kata Culo dan Boyo. " eh ada pak Paidi " kata Culo. " dokterandes " kata pak paidi. " bapak dokterandes Paidi " lengkap Culo. " SHM " lengkap pak Paidi. " bapak dokterandes Paidi SHM " kata Culo. " Sip, ada yang mau di tanyain ya " tanya

cerita puasa ramadan

hari ini aku puasa. Saat malamya aku sholat tarawih di masjid. Lalu aku pulangnya istirahat sebentar  lalu tidur lagi. Lalu aku di bangunin bunda untuk sahur, lalu aku tidur lagi, bangun bangun sholat shubuh, lalu aku nonton televisi. Jam 09.30 [ setengah sepuluh ] aku sholat dhuha. Aku istirahat di kamar. menjelang dzuhur aku ke kamar mandi untuk berwudhu. Lalu aku ke masjid bersama Bagas, lalu aku sholat dzuhur berjama'ah di masjid. Lalu aku pulang bersama. Aku sampai rumah istirahat atau pun menonton televisi. sorenya jam 15. 15 [ setengah empat lewat lima belas menit ] aku ke kamar mandi untuk berwudhu. Selesainya jam 15.30 [ setengah empat ] aku pun ke masjid, seperti biasa aku ke masjid bersama Bagas. lalu sampai masjid aku sholat ashar berjama'ah di masjid. lalu aku pulang bersama Bagas.Setelah itu aku menunggu bunda pulang. Setelah bunda pulang aku jalan jalan bersama. Setelah pulang kami menunggu maghrib. Saat adzan maghrib kami beruka bersama.                      

pentas seni

jam 06.30 aku sudah berangkat ke Almutazam untuk mengikuti pentas seni. Aku berangkat bersama bunda. Saat sampai aku langsung ke samping untuk anak anak yang ikut wisuda tahfidz dan pentas seni. saat itu aku sedang melihat teman teman ku yang nari, sedang di dandani. bu Leni bilang kalau gurunya harus di dandani. aku memang berperan sebagai guru di drama. saat aku didandani aku memakai kerudung hijau dan rok kotak kotak biru punya Aufia. saat itu aku melihat pertunjukan  marawis, laskar pelangi dan lain lain. saat giliran drama dari kelas 2 aku membaca ceritanya di samping panggung dan yang lain duduk di panggung sebagai murid. saat aku maju, aku sedikit deg degan saat drama akhirnya kami menyanyikan lagu kepompong. dan turun satu satu aku berfoto dengan Zahra dan Aisyah. aku menemui bunda dan aku maju menerima piala reward terbanyak lalu setelah acara selesai kami ke Uda untuk membeli jus dan jamur kriuk. lalu kami pulang.                                                

mengapa harus iri?

'' Ralan, main yuk '' ajak Melis. '' eh Melis, bentar aku ijin mama dulu'' kata Ralan. Setelah itu mereka ke taman. di taman sudah berkumpul kakak Tia, Nias, Diana, Anggrek, Stella  dan Icha. Mereka berteduh di bawah pohon mangga sambil menikmati mangga segar dan susu sapi yang di beli di warung pak Almat. '' aku sebel ama Flora anak baru itu " kata Ralan. "semenjak dia masuk sekolah kita, dia jadi yang paling pintar, kalo ada soal susah malah nanya ke dia bukannya ngerjain sendiri " tambahnya lagi. " kok kamu bilang gitu, kan dia cuma anak baru, kelebihannya juga kita nggak tau kelebihannya apa saat dia belum ada seharusnya kita menerimanya karena punya temen seperti itu, bukannya malah gampang berteman daripada iri " kata kak Tia. esoknya di sekolah ada bu Saliha, bu Saliha memasuki kelas. Dengan seorang pak polisi. Bu Saliha memanggil Flora untuk ikut bu Saliha. " Flora mau ngapain di luar '' bisik Icha.

mengapa harus iri?

'' Ralan, main yuk '' ajak Melis. '' eh Melis, bentar aku ijin mama dulu'' kata Ralan. Setelah itu mereka ke taman. di taman sudah berkumpul kakak Tia, Nias, Diana, Anggrek, Stella  dan Icha. Mereka berteduh di bawah pohon mangga sambil menikmati mangga segar dan susu sapi yang di beli di warung pak Almat. '' aku sebel ama Flora anak baru itu " kata Ralan. "semenjak dia masuk sekolah kita, dia jadi yang paling pintar, kalo ada soal susah malah nanya ke dia bukannya ngerjain sendiri " tambahnya lagi. " kok kamu bilang gitu, kan dia cuma anak baru, kelebihannya juga kita nggak tau kelebihannya apa saat dia belum ada seharusnya kita menerimanya karena punya temen seperti itu, bukannya malah gampang berteman daripada iri " kata kak Tia. esoknya di sekolah ada bu Saliha, bu Saliha memasuki kelas. Dengan seorang pak polisi. Bu Saliha memanggil Flora untuk ikut bu Saliha. " Flora mau ngapain di luar '' bisik Icha.

paddle pop

Namanya paddle pop, dia seekor singa.Di dunianya banyak es krim berkekuatan dasyat, kaum singa lah yang pertama menggunakannya untuk berdamai, tapi semua berakhir karana shadow master dia ingin memiliki semua es krim untuk menguasai dunia, paddle pop  Dulu dia tinggal di istana. Dulu ayahnya padle pop kena serangan shadow master, ibunya di tangkap. Awalnya dia sendiri bersama profesor Higgabottom tinggal di hutan. Sejak teman temannya datang Liona, Kara, Twitch dan spike, petualangan nya dimulai,  pengisi suara paddle pop = Giring Nidji liona= Yuki Kato spike = Salman shadow master = norman twicth= Arie Dagienkz ayah liona dulu di tangkap, liona di besarkan oleh teman teman ayahnya, tapi ia selalu ingin menemui ayahnya. jadi ia bergabung dengan paddle pop untuk menyelamatkan ayahnya dan melawan shadow master.  profesor Higgabotom adalah temannya liona dan paddle pop, dia sangat jenius, dan tidak bisa berhenti bicara bunglon i

Ke acara pernikahan di ungaran

Waktu itu malam jam 9 kami ke Ungaran datang ke acara pernikahan saudara bunda. Kami ke kami ke sana naik mobil. Kami mampir ke pemalang menjemput mbah uti, mbah akung, Tante Nana dan Tante Kiki. Di sana ada keluarga mas Aqif dan keluarga Naira. Kami istirahat di pemalang, jam 8 kami bersiap ke ungaran. Kami berangkat naik mobil Tante Nana dan Tante Kiki naik mobil aku dan Agas. Sedangkan yang lainnya naik mobil nya Naira. Saat di mobil aku tidur. Lalu di tengah perjalanan kami istirahat di warung NYOTO ROSO. Kami makan, aku makan ayam goreng di siapin bunda, dan minum es jeruk rasanya enak, Manzleepp..... Setelah itu kami melanjutkan perjalanan. Saat itu sudah sampai aku turun bersama bunda ayah dan semua penghuni mobil keluar. Kami berfoto foto dengan gaya gaya manis dan makan hidangannya. Ada jus jambu dan jeruk, mie dengan sayur, bakso dan lain lain. Kami berfoto, suasana di situ indahhh sekali. Saat itu ashar kami ke masjid sholat, saat yang lain masih sholat, aku, Nai

Gadis kecil yang baik hati

Putri Jahira mendengar kabar tentang seorang gadis kecil yang sangat baik hati 2 gadis itu berjalan adik bersama ayah dan ibunya tinggal di desa samping kerajaan. " ibu bolehkah aku ke desa seberang, aku ingin bertemu gadis itu " putri Jahira meminta izin, " boleh nak, hati hati ya!!!! ". Putri Jahira  bertemu gadis itu dengan temannya putri Twilaysa. ” maaf Anda siapa ya?? " tanya gadis itu. " aku putri Jahira dan ini temanku putri Twilaysa " putri Jahira berkata lembut. " kalian putri ya? Aku Cadzlita dan ini adikku Maryam, ayo masuk " Cadzlita membawa kedua putri itu masuk, mereka menikmati jamuan. Hari sudah sore mereka pulang. " ibu tadi aku bertemu dengan kedua gadis itu namanya Maryam dan Cadzlita mereka sangat senang dan selalu sabar, tadi aku tidak sengaja menghancurkan balok yang sudah di buat, tapi mereka tidak marah mereka pun bilang sesuatu akan kami maafkan tapi yang dengan sengaja harus tanggung jawab " cerita putri

Ke UI

Hari Minggu ini kami ke UI. Saat tiba di taman Akai langsung mengambil teh  poci susu lalu di minum. Aku berfoto bersama Bagas di pohon yang ku sukai Kami semua minum dan makan dorayaki yang di beli. Akai berlari jauh aku mengejarnya bunda bilang aku ke ayah bunda yang mengejar Akai. Lalu aku, ayah dan Bagas menangkap belalang, ayah yang menangkapnya, kami berhasil mendapatkan belalangnya. Ayah meminta aku untuk memoto nya belalang itu berhasil kabur lalu aku tangkap dia, aku memegangnya agar bisa di foto, lalu kami lepaskan. Kami mencari belalang lagi. Kami menemukannya lagi belalang hijau. Dan kami lepaskan. Bunda datang bersama Akai bunda capek mengejar Akai, bunda minum sebentar dan kami pulang.

Pramuka yang spesial

Saat tadi aku pramuka kami di jelaskan arti lambang Pramuka yaitu tunas kelapa = 1. Buah kelapa  dalam keadaan tumbuh dinamakan cikal 2. Buah kelapa tahan lama 3. Kelapa dapat tumbuh di mana saja 4. Pohon kelapa tumbuh menjulang tinggi 5. Akar pohon kelapa kuat 6. Akarnya tahan lama Setelah di jelaskan di umumkan berbagai juara pesta siaga. Aku tau barungku tidak juara, saat  aku melihat kardus hadiahnya ku ingat ada juara favorit. Aku tidak yakin bisa menang. Tapi malah kebalikannya saat selesai di bagikan hadiahnya di umumkan juara favorit ternyata barungku. Aku tidak menyangka aku sangat senang kak Kaldera maju untuk menerima hadiahnya. Kak Kaldera hampir mau nangis. Saat di masjid kak Kaldera membuka kardusnya tapi kak Pradika ingin merebut aku halangi dan kami setuju untuk membeli kan hadiahnya besok pagi pas istirahat. Setelah itu aku menunggu sebentar dan di jemput

Mimpi Maryam

Maryam membuka matanya. " wow, subhanallah tempat apa ini ? " Maryam membuka matanya lebar lebar melihat sekelilingnya yang indah sekali. " ini adalah kerajaan jannat " kata sang burung. Maryam terpesona melihat kerajaan Jannat. " anda siapa? Saya adalah ratu burung penjaga kerajaan Jannat " kata burung itu. " aku Maryam, apakah di sini ada gangguan? " tanya Maryam.  " ya, ada setan yang ghoib itu sering menyesatkan manusia, dan jika dia berubah menjadi benda atau mahluk hidup kami bisa merasakannya jadi jangan khawatir " kata ratu burung. " bagaimana cara mengatasinya? " tanya Maryam. " oh..... Itu dengan membaca bismillah " kata burung Nuri kuning. " kau mau makan? sudah ku siapkan " raja burung pun muncul. " bismillahirrahmanirrahim, allahumma baariklana fima radzaktana waqiina a zaabannar..... " Maryam membaca doa. " sudah selesai makannya? ayo belajar " kata burung burung.

Kejutan spesial

Rainun sangat bosan dia tidak mengerti pelajaran matematika, kak Raisa mendekati " kau kenapa? Kok dari tadi bengong melulu?" kak Raisa bertanya. " aku bosan pelajaran matematika nya susah banget!! Aku ingin bisa seperti kakak " Rainun menjawab dengan kesal. " oh ini kamu udah di ajarin belum yang kayak ginian? " kata kak Raisa sambil melihat buku. " belum kak, aku ingin belajar ini biar nanti di sekolah udah jago tapi aku nggak ngerti maksud nya " Rainun menjawab. " oh mendingan coba teka teki kakak saja yuk kakak pingin ke kak Rito " kak Raisa meminta izin dan langsung keluar. " kak Rito siapin ini di taman " kata Raisa. " baik " kak Rito menyiapkan. " ini kamu Carikan apa yang ada di kertas ini dengan jumlah yang tertera di kertas ini " kak Raisa menyodorkan kertas. " coba ya ku hitung.... Waw  ternyata benar semua, nanti Malam ikut kakak ya Rainun felana ! " kata kak Raisa. " baik kak &

Kisah keajaiban

                  Semua punya kelebihan dan kekurangan Di sebuah negeri bernama Ma ' wathif di situ banyak sekali terdapat peri, di pimpin oleh seorang ratu bernama esni peri. Suatu hari Layla peri pergi bersama adiknya Nalkat peri ke istana. " esni peri aku datang dari negeri Faullah. Aku Layla peri dan dia Nalkat peri apakah kami boleh tinggal di sini ?" kata Layla peri. " tentu saja boleh, tapi kalian harus bermanfaat di negeri ini ya " kata esni peri mengijinkan. "baik esni peri " kata mereka berdua. Hari ke hari mereka berkerja untuk menambah rejeki dan mengerjakan tugas mereka, tapi peri lain merasa kesal karena mereka mengerjakan pekerjaan sebentar saja. " ih, mereka sering kali seperti ini " kata mayri peri. " iya kita harus ke istana untuk meminta hukuman dari esni peri " kata Foyra peri. Semua peri menyetujui, mendengar semua itu Flisoa peri mengabarkan hal ini pada keluarga Layla peri. " biarkan mereka seperti it

Fakta fakta planet

                                                merkurius - merkurius adalah planet terkecil - merkurius adalah planet terdekat dengan matahari - atmosfir merkurius sangatlah tipis, sehingga membuat   meteor mudah menembus atmosfir merkurius - merkurius tidak memiliki satelit                                                             venus   - venus planet yang terpanas dia lebih panas dari merkurius   - venus beratnya hampir sama dengan bumi   - venus tidak memiliki satelit sama halnya dengan     merkurius   - venus planet terpanas, karna atmosfir venus sangat tebal     bisa menangkap cahaya matahari yang di pancarkan ke     venus itulah sebabnya venus planet terpanas   - venus planet paling terang                                                     Bumi -  planet bumi di juluki planet biru, karena bumi paling    banyak birunya -  bumi memiliki 1 satelit yaitu bulan -  bumi mempunyai atmosfir yaitu langit, gunanya untuk    melindungi serangan bend

Fakta fakta planet

                                                merkurius - merkurius adalah planet terkecil - merkurius adalah planet terdekat dengan matahari - atmosfir merkurius sangatlah tipis, sehingga membuat   meteor mudah menembus atmosfir merkurius - merkurius tidak memiliki satelit                                                             venus   - venus planet yang terpanas dia lebih panas dari merkurius   - venus beratnya hampir sama dengan bumi   - venus tidak memiliki satelit sama halnya dengan     merkurius   - venus planet terpanas, karna atmosfir venus sangat tebal     bisa menangkap cahaya matahari yang di pancarkan ke     venus itulah sebabnya venus planet terpanas   - venus planet paling terang                                                     Bumi -  planet bumi di juluki planet biru, karena bumi paling    banyak birunya -  bumi memiliki 1 satelit yaitu bulan -  bumi mempunyai atmosfir yaitu langit, gunanya untuk    melindungi serangan bend